Kegiatan Seru Gap Year – Gap year bukan berarti kamu harus traveling jauh atau ke luar negeri. Bahkan di kota tempat tinggalmu, kamu tetap bisa menjalani gap year yang produktif, seru, dan penuh makna. Berikut ini 10 aktivitas menarik yang bisa kamu coba tanpa harus pergi jauh-jauh!
10 Kegiatan Seru Gap Year
Baca Juga:
- 10 Keunggulan Gap Year, Bisa Membuatmu Lebih Siap Kuliah!
- 10 Hal yang Perlu Dipersiapkan Sebelum Memulai Gap Year
1. Kegiatan Seru Gap Year: Ikut Kelas Online atau Workshop Lokal
Manfaatkan komunitas kreatif atau platform belajar digital untuk upgrade skill, dari desain grafis sampai public speaking.
2. Jadi Relawan di Komunitas Sosial
Banyak organisasi sosial lokal yang butuh bantuan tangan-tangan muda. Kamu bisa bantu pengajaran, kegiatan lingkungan, atau penggalangan dana.
3. Membuka Usaha Kecil-kecilan
Punya resep andalan atau produk kreatif? Mulailah dari rumah. Ini juga bisa jadi bekal pengalaman wirausaha di masa depan.
4. Magang di Perusahaan Lokal
Coba cari pengalaman kerja di bisnis atau startup terdekat. Walau tidak besar, pengalamannya tetap berharga!
5. Menjelajahi Tempat Wisata Lokal
Kegiatan seru gap year selanjutnya adalah jelajahi museum, taman kota, atau tempat bersejarah di sekitarmu. Bisa sambil bikin konten traveling versi lokal!
6. Belajar Bahasa Asing dengan Komunitas
Cari teman-teman yang juga belajar bahasa asing dan buat klub belajar bareng di kota atau secara daring.
7. Membuat Proyek Pribadi
Mulai dari blog, podcast, hingga channel YouTube—bagikan pengalaman gap year-mu dan bangun personal branding.
8. Kegiatan Seru Gap Year: Gabung Komunitas atau Klub Minat
Komunitas fotografi, olahraga, atau literasi bisa jadi tempat bertumbuh dan memperluas jejaring sosial.
9. Menjadi Mentor atau Pengajar Les
Kamu bisa membantu adik kelas atau anak-anak sekitar dalam belajar. Mengajar juga bisa meningkatkan kepercayaan diri.
10. Kegiatan Seru Gap Year: Ikut Event atau Seminar Inspiratif
Banyak acara pengembangan diri, leadership, dan kewirausahaan yang bisa kamu ikuti di kotamu sendiri.
Ingin gap year-mu makin impactful? Ikutlah join YOTLP – Young On Top untuk melatih leadership-mu, hadir langsung di TIKET YOTNC15 REGULAR – Young On Top untuk bertemu para inspirator, dan dukung gaya hidup produktifmu dengan produk dari Store – Young On Top. Karena gap year di kota sendiri juga bisa luar biasa!